Meminta servis, Persiapan sebelum menghubungi – Acer AOD255E User Manual
Page 1382

10
Bah
asa
In
do
ne
sia
Proses pemulihan ini akan membantu Anda mengembalikan drive C: dengan
konten perangkat lunak asli yang diinstal saat Anda membeli
notebook. Untuk
membuat ulang drive C: Anda, ikuti langkah-langkah di bawah ini.
(Drive C:
Anda akan diformat ulang dan semua data akan terhapus.) Sebaiknya buat
cadangan semua file data sebelum menggunakan pilihan ini.
Sebelum menjalankan prosedur pengembalian, harap periksa pengaturan BIOS
dengan menekan
1
Pastikan Acer disk-to-disk recovery [Pemulihan setiap disk Acer] telah
diaktifkan.
2
Pastikan pengaturan D2D Recovery [Pemulihan Setiap Disk] dalam
Main [Utama] diatur ke Enabled [Aktif].
3
Akhiri utilitas BIOS, kemudian simpan perubahan. Sistem akan
menjalankan boot ulang.
Untuk memulai proses pemulihan:
1
Hidupkan ulang sistem.
2
Sewaktu logo Acer ditampilkan, tekan
untuk memulai proses pemulihan.
3
Untuk menjalankan pemulihan sistem, lihat petunjuk pada layar.
Penting! Fitur ini menggunakan kapasitas 6 GB pada partisi
tersembunyi dalam hard disk Anda.
Meminta servis
Persiapan sebelum menghubungi
Sediakan informasi di bawah ini bila menghubungi layanan online Acer.
Sebaiknya Anda berada di dekat komputer selama panggilan berlangsung.
Dengan dukungan Anda, kami dapat mengurangi waktu panggilan yang
diperlukan dan membantu menyelesaikan masalah Anda secara efisien. Jika
terdapat pesan kesalahan atau bunyi bip pada komputer Anda, catat pesan
yang muncul di layar (atau jumlah dan rangkaian bunyi bip tersebut).
Anda diminta memberikan informasi di bawah ini:
Nama: __________________________________________________________________
Alamat: _________________________________________________________________
Nomor telepon: __________________________________________________________
Komputer dan jenis model: _______________________________________________
Nomor seri: ______________________________________________________________
Tanggal pembelian: ______________________________________________________